Tugas 9 PBKK C - Membuat Database CRUD dengan CI

Artikel ini akan membahas mengenai proses pembuatan basis data dengan konsep CRUD (Create, Read, Update, and Delete) menggunakan CodeIgniter sebagai kerangka kerja. Berikut metode yang diperlukan dalam pembuatan : 1. Persiapan Instalasi Visual Studio Jika belum memiliki VSC, silakan untuk melakukan instalasi Visual Studio Code . 2. Pengunduhan XAMPP dan CodeIgniter Dalam hal ini, CodeIgniter yang digunakan berversi 4.1.3 yang dapat diunduh pada situs berikut . Selain itu lakukan pengunduhan XAMPP pada situs berikut . 3. Aktivasi XAMPP Setelah XAMPP telah diunduh dan terpasang, buka XAMPP Control Panel dan aktifkan module apache 4. Ekstrasi CI dan Tampilan Awal CI Setelah CI telah diunduh, buat folder baru pada "C:\xampp\htdocs\" yang berfungsi sebagai lokasi kerangka kerja yang akan dibuat. Ekstrak file .zip CI yang telah diunduh pada folder tersebut. Berikutnya buka browser, lalu pada address bar ketik localhost/(NamaFolder). ...