Posts

Showing posts with the label python

Tugas 1 PBKK C - Portofolio Aplikasi

Image
1. E-PSU Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur Website ini merupakan hasil dari pelaksanaan KKN Abmas oleh Departemen Teknik Informatika - ITS dan Departemen Perencanaan Wilayah dan Kota - ITS di Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur secara daring. Tim Departemen Perencanaan Wilayah dan Kota - ITS melakukan survei dan sosialisasi kepada Pemkab Sidoarjo untuk menyusun sistem informasi yang dibutuhkan sedangkan Tim Departemen Teknik Informatika - ITS melakukan pengembangan dan pembuatan website berdasarkan hasil rekomendasi yang telah diterima oleh Pemkab Sidoarjo melalui Dept. PWK - ITS.  Website ini berfungsi sebagai rancang bangun sistem cerdas untuk pengelolaan prasarana, sarana, dan utilitas (PSU) di Kabupaten Sidoarjo. Pengembangan website ini juga sebagai tindakan dalam usaha Pemkab Sidoarjo dapat melakukan pengelolaan, pemeliharaan, dan perawatan PSU yang bisa dilakukan secara berkesinambungan, serta menghindari penyelewengan pembangunan PSU dan penyalahgunaan pemanfaatan aset PSU yang s...